Cara lain untuk mendapatkan trafik ke halaman penawaran adalah menyelipkan promosi di posting – posting yang anda buat. Salah satu caranya dengan menambahkan banner promosi ke posting
Selain itu, kita juga bisa mencantumkan kalimat tertentu yang berisi link menuju penawaran produk kita. Sebaiknya, kalimat ini dibuat menyatu dengan konten anda. Dengan kata lain, cantumkan kalimat promosi pada posting – posting yang relevan
Misalkan anda mempromosikan buku motivasi dan pengembangan diri. Nah, anda bisa cantumkan link promosi pada posting yang berkaitan denganbidang motivasi. Anda bisa sampaikan promosi dalam bentuk rekomendasi pada pembaca. Contoh seperti gambar berikut
Cara lainya adalah rutin bercerita tentang bisnis/produk anda di posting yang anda tulis. Saat anda menulis, anda bisa sampaikan studi kasus yang berasal dari bisnis anda, cerita tentang bisnis/produk yang baru anda hadirkan, dan lain sebagainya. Dengan melakukan hal tersebut secara tidak langsung kita sudah mengenalkan bisnis/produk kita pada pembaca blog
sumber: jefferly helianthusonfri
BACA JUGA :
- Berjualan online dengan apa saja yang dibutuhkan
- Berjualan online dengan tiga cara menawarkan produk melalui blog
- Berjualan online dengan membuat halaman penawaran produk
- Berjualan online dengan menghadirkan banner promosi di blog
- Berjualan online dengan menyelipkan promosi di artikel
- Berjualan online dengan meyakinkan calon pembeli
0 komentar:
Post a Comment